Rabu, 27 April 2011

kenapa wanita menangis? :0

janji pada fauzan riyadi malik :D

kenapa wanita menangis?haha..itu mudah...bagi kami para wanita. kami, yang katanya sangat sensitif dan terkadang menangis tanpa sebab, ternyata punya sebab.
  1. kami menangis ketika salah satu komponen tubuh kami *baca: batin, ditekan habis-habisan. haha, sederhana memang. tapi, jangan pikir ini mudah. emangnya batin kita besi tahan banting?
  2. kami divonis melakukan hal yang tidak kami lakukan. fitnah itu kejam ya :). kalo ga tau urusannya, saranku mending jangan asal ngomong.
  3. kami disakiti dan menyakiti, baik itu bersamaan ataupun tidak. haha, jangan pikir ketika kami menyakiti anda, kami tidak sakit. lukanya : sama.
  4. kami sulit bilang apa yang kami ingin bilang. derita bagi kami yang implisit.
  5. kami ingat masa lalu. ya, ingatan memang ada batasnya. tapi, lupa pun ada batasnya kan?
  6. kami berharap suatu hal untuk masa depan, yang kami tahu itu tak akan pernah terjadi.

entah berapa banyak "kami" yang mewakili beberapa fakta di atas, tapi yang saya tahu, saya tidak akan memvonis itu tanpa sebab. karena sebesar apapun sedihnya, itu punya sebab.

*labil, galau. payah? :)

Rabu, 06 April 2011

sulit :0

orang bilang, mata itu jendela jiwa. mungkin lebih tepatnya khaled hosseini di buku "the kite runner" nya yang bilang.

entah, kadang itu menyindir batin saya. sudahkah mata saya cukup menunjukkan apa yang saya inginkan??mungkin saat ini, saya ingin jiwa saya dengan mudahnya dibaca. dan dengan itu, mungkin bisa saja tunjukkan sekelebat di mata saya. tapi entah, sepertinya tidak bisa..

saya yang sejak saat itu, memvonis diri saya implisit berharap orang bisa membaca diri saya. membaca mata saya, membaca pikiran saya juga.

kadang menyiksa, ingin bilang apa yang kamu rasakan, tapi tidak pernah bisa terungkap.
kadang menyiksa, ingin ceplas ceplos sana sini, blak-blakan, tapi mulut lebih memilih untuk bungkam.
kadang menyiksa, ketika itu sudah cukup menyakiti, menahannya lama sekali, tapi yang keluar dari mulut hanya "aku tidak perduli".

ya, itu menyiksa..

Senin, 04 April 2011

:0

"boleh jadi kamu membenci sesuatu, padahal ia amat baik bagimu" Q.S. Al Baqarah :216


dan saat ini, saya merasa saperti itu...menolak pada itu yang mungkin membawa kebaikan untuk saya :'(

Sabtu, 02 April 2011

fakta tentang hana :D

ya, ini lah saya...apa yang saya suka dan tidak saya suka, atau apakah itu diri saya atau tidak.


-laptop or PC? PC
-night or daylight? night
-initiative or possesive? both
-moody or childish? moody
-bicycle or motorcycle? car, :p (sorry),bicycle
-curly or straight? curly, off course :D
-sweet or salt? salt
-black or white? black, maybe
-guitar or keyboard? guitar, but i want both
-feminine or masculin? absolutely feminine
-thin or fat? thin
-jacket or sweater? jacket
-loves or loved? loves
-beard or mustache? both
-writing or drawing? writing *how can i be an architect?i don't know, GOD can lead me :)
-sea or mount? mount
-hot or cold? cold
-sleep or reading? reading, maybe (depend what book is)
-mom, dad or sister? all
-doll or flower? flower
-chocolate or flower? both
-f**ebook or bl**spot? both
-high school or college? college
-forgetful? yeah
-liar? no, Insya Allah
-implicit?yeah, absolutely
-japan or europe? both
-japan or america? japan
-speaker or listener? listener, sometime speaker
-labil or galau? labil
-mrs.cold? yeah, someone say it
-hard or easy? hard
-wait for or leave? wait for
-fragile or strong? fragile
-avril or katy perry? both
-spitfire? absolutely no