Rabu, 30 Maret 2011

percepatan otak :D

menyesal pada diri sendiri, kenapa bibir ini terlalu cepat mengurai fakta. fakta yang*bisa dibilang*justru bersumber dari alam mimpi, yang*hanya orang abnormal*tak mungkin menggores bukti.

sadar..
bibir ini bekerja terlalu cepat. lebih cepat dari otakku.
sehingga, entah berapa sayatan yang saat itu juga menghujam perasaan orang lain.

kontrol kata-kata mu, hana.
biarkan otakmu bekerja jauh dan jauh lebih cepat dari bibir dan hatimu..

*aku yang sama, di tempat yang lain, waktu yang lain. 4:33 di sore 29 Maret 2011